Celoteh Anak-anak Tentang Cita-citanya

Berbagai kasus kekerasan yang menimpa anak-anak saat ini menyiratkan betapa bobroknya moral sekelompok orang yang menjadi pelaku atas tindakan tersebut. Anak-anak yang sepatutnya dididik, disayang dan diarahkan agar kelak menjadi generasi penerus bangsa justru mendapat perlakuan yang tidak semestinya mereka dapatkan.

Mestinya dengan adanya ketegasan hukum dan hukuman yang setimpal bagi para pelaku bisa menjadi penyelamat generasi penerus bangsa. Disamping itu, peran orang tua, keluarga dan lingkungan sekitar untuk menjaga anak-anak tersebut memiliki peranan yang sangat penting demi tumbuh kembang mereka menjadi generasi yang cerdas dan bermartabat.

Saat semua orang sedang membicarakan kasus yang terjadi pada anak-anak, sekelompok anak-anak ini mengungkap apa mimpi mereka. Cukup mengharukan. Simaklah dalam video berikut.

https://twitter.com/e2rwin/status/465679346640748544

13 Keahlian TI Paling Dicari Di 2011

Perkembangan dunia TI semakin maju, hal ini tentunya membutuhkan sumber daya manusia yang handal untuk semakin memajukannya. Apa saja kemampuan yang wajib kamu miliki supaya mampu bersaing di kancah TI tahun 2012 ini? Yuk, simak 13 keahlian paling dicari di tahun 2011 yang PCplus kutip dari Computerworld berikut ini. Semoga artikel ini bisa membantu bagi teman-teman yang mau mendalami bidang IT.

Continue reading

Ikutan Survey, Dibayar Dollar

Cuma ikutan jawab survey, dibayar dengan dollar? hmm… enak rasanya, berselancar di dunia internet sambil browsing, chatting, download kita bisa sambil cari tambahan uang jajan. Ya, sesuatu yang sangat mungkin dilakukan untuk mendapatkan pundi-pundi dollar dari dunia maya meskipun dengan modal gratis tanpa keluar duit sepeser pun. Anda mau? saya yakin anda pasti mau.. Berbagai layanan dapat kita ikuti untuk mendapatkan dollar, misalkan dengan mengklik iklan, membuat blog kemudian mengikuti program PPC, menjawab survey dan masih banyak lagi cara yang lainnya.

Continue reading

Sulit Mendapat Kerja? Mungkin Facebook Penyebabnya

Dengan semakin berkembangnya sarana jejaring sosial di internet yang pertumbuhannya sangat pesat dengan berbagai jenis layanan, dewasa ini beberapa perusahaan kerap mengamati perilaku calon karyawan di situs jejaring sosial seperti Facebook. Nah, jika sembarangan dalam memakai Facebook, bukan tidak mungkin seseorang sukar mendapat pekerjaan. Lalu apa hubungannya kesulitan mendapat kerja dengan facebook? Keep Reading this article… 🙂

Continue reading

Tips Menulis Artikel Yang Baik

Artikel merupakan sebuah karangan factual (nonfiksi) tentang suatu masalah secara lengkap dan jelas yang panjangnya tak tentu untuk dimuat di surat kabar, majalah, dan sejenisnya. Tujuan dibuatnya tulisan tersebut untuk menyampaikan gagasan dan fakta guna meyakinkan, mendidik, menawarkan pemecahan suatu masalah, atau menghibur.

Continue reading